Gerakkan Belanja Produk Teman, Inisiatif Positif Kala Pandemi

Pandemi membuat kita mengencangkan ikat pinggang perihal keuangan. Kondisi memprihatinkan akan keuangan membuat kita saling support terutama di group WhatsApp alumni dengan saling support dagangan kawan untuk dibeli agar memberikan sebuah keberkahan sama-sama dalam situasi pandemi sekarang.

Gerakan sederhana ini jika dilakukan oleh banyak kalangan masyarakat, maka akan menumbuhkan geliat ekonomi, bahkan dapat membuat UMKM berkembang. Adanya saling support untuk memperkenalkan produk teman di sosial media setidaknya membantu produknya dapat dikenal banyak orang.

Bahkan saya kenal produk skincare alami anti jerawat yang kini jadi favorite saya berbekal dari rekomendasi seorang kawan di sosial media. Berbekal coba-coba ternyata hasilnya luar biasa ini membuat pemikiran saya pun makin terbuka bahwa produk lokal kita sebenernya memiliki kualitas yang tidak kalah bagus dari produk luar.

Bangga produk lokal, semoga kelak menjadi salah satu budaya masyarakat kita juga untuk makin mencintai produk dari negeri sendiri

Pilih Sabun Cair Atau Sabun Batang?

Penyebab jerawat pada tubuh ini sama aja dengan penyebab jerawat pada wajah karena pori-pori mengandung banyak kelenjar minyak. Bisa juga disebabkan oleh gesekan kulit dan pakaian, badan yang kotor serta keringat.

Suka mandi pagi hari, siang, atau malam sekalian? Mandi pagi itu padahal segar loh dan banyak manfaatnya, tapi kadang kita malas ya apalagi saat cuaca dingin.

Sebenarnya hanya perlu melawan rasa malas saja kok, ketika sudah mandi malah suka gak mau berhenti karena merasakan kesegaran. Setelah mandi saya merasa lebih semangat untuk melakukan aktivitas kembali. Ternyata mandi pagi itu  bisa meningkatkan mood lho, pantas saja kalau lagi gak mood mikir, saya mandi saja dulu langsung punya ide lagi.

Mandi itu normalnya dua kali sehari untuk menjaga tubuh dari kuman. Biasanya kalian suka mandi pakai sabun cair atau sabun batangan sih? Tiap orang punya kenyamanannya masing-masing.

Kalau saya lebih suka menggunakan sabun cair dibandingkan dengan sabun batangan. Karena pakai sabun cair gak khawatir sabunnya jatuh karena licin. Iiiiiih jorok kan ya kalau sabun sudah jatuh ke lantai malah banyak kumannya, apalagi kalau sabun batang digunakan sama-sama dengan orang rumah akan menyebarkan kuman satu sama lain.

Boleh-boleh aja sih pakai sabun batangan, asal diperhatikan jangan sampai jatuh ya. Sebisa mungkin tiap orang menggunakan sabun batangan milik sendiri dan tidak sharing dengan orang lain.

Ada yang pernah mengalami jerawat pada tubuh ga biasanya ada di punggung?

Penyebab jerawat pada tubuh ini sama aja dengan penyebab jerawat pada wajah karena pori-pori mengandung banyak kelenjar minyak. Bisa juga disebabkan oleh gesekan kulit dan pakaian, badan yang kotor serta keringat.

Makanya penting banget mandi teratur supaya jerawat gak muncul. Mandi menggunakan sabun anti jerawat adalah salah satu cara mencegahnya. Banyak kok skincare alami anti jerawat yang dapat kamu pilih salah satunya adalah Organic Lombok punya produk spirusea yang terbuat dari spirulina.

Kapan Waktunya Bertanya Pada ChatBot?

Di saat kita butuh bertanya sesuatu harusnya sih dengan cepat ditanyakan langsung pertanyaan tersebut supaya tidak lupa. Tapi ada kalanya kita sedang sibuk atau mengerjakan hal lain jadi menunda terlebih dahulu keinginan untuk bertanya tersebut.

Urusan pekerjaan sudah selesai, maksud hati ingin menghubungi contact center, eh kok waktunya sudah malam di luar jam operasional kantor. Jadilah harus pending lagi. Hal semacam ini sering sekali terjadi pada kita karena susah mengatur waktu. Untuk berkunjung ke kantor yang dimaksud pun membutuhkan waktu luang.

Continue reading

Belajar Bahasa Inggris Sendiri? Kenapa Gak!

Ei Bi Ci Di …Senandung alfabet dalam Bahasa Inggris sudah sering kita dengar dan ajarkan kepada anak-anak sejak dini. Memang anak-anak lebih mudah menyerap bahasa sejak kecil. Makanya banyak orangtua yang mengajarkan berbagai bahasa sedini mungkin terutama Bahasa Inggris sebagai bahasa internasional yang penting dimengerti dan pelajari. Buat kita orang dewasa bisa juga kok mengasah dan meningkatkan kemampuan bahasa dengan belajar bahasa inggris sendiri secara otodidak.

kursus bahasa inggris online
Continue reading

3 Rekomendasi Basic Skincare Untuk Pemula

3 Rekomendasi Basic Skincare Untuk Pemula – Mempunyai kulit wajah bersih, halus, mulus tanpa jerawat adalah dambaan banyak wanita. Kalau dulu perempuan yang memiliki kulit putih dikatakan cantik, namun saat ini masyarakat sudah mulai aware dan sadar kecantikan tidak dilihat dari warna kulit saja.

basic skincare untuk pemula
Gambar oleh Steve Buissinne dari Pixabay

Impian mempunyai kulit yang sehat dan bersih bukanlah angan-angan semata. Ada kedisiplinan dan continue dalam merawatnya. Kalau kamu mengharapkan kecantikan instan itu hal yang sulit apalagi jika memilih produk perawatan kulit yang mengandung bahan berbahaya.

Berikut ini 3 rekomendasi basic skincare untuk pemula yang dapat kamu pilih untuk melakukan perawatan harian di rumah :

Erha sebagai brand perawatan kulit yang sudah terpercaya saat ini mempunyai produk Over The Counter (OTC) yakni pembelian produk tanpa harus berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu. Namun, tetap saja kamu harus memilih produk yang sesuai dengan kulit masing-masing. Ada pihak konsultan yang akan membantu kok jika kita tidak tau harus memilih skincare mana yang tepat.

Erha

Salah satu paket skincare Erha yang pernah saya gunakan adalah Skin Barrier Facial Wash, TruWhite Activator C Serum dan TruWhite Activator Day Cream.

Wardah

Untuk produk perawatan kulit yang ramah di kantong, kamu dapat memilih Wardah. Uniknya Wardah mempunyai beberapa jenis produk skincare diantaranya Seri Lightening, Perfect Bright, Acnederm, White Secret, Renew You, dan C-Defense. Pilih yang paling sesuai dengan kondisi kulitmu. Misalnya untuk usia 35 tahun ke atas dapat memilih Renew You.

SOmebyMI -Yuca Niacin

Produk asal Korea ini mengandung yuja yaitu lendir siput yang membuat kulit menjadi glowing, kenyal serta cerah. Yuja Niacin punya produk travel yang kecil dan bisa dipakai selama 30 hari alias 1 bulan.

1 Paket produk terdiri dari toner, moisturizer, serum, dan sleeping mask. Pemakaian dalam waktu satu bulan sudah membuahkan hasil. Noda hitam di wajah berangsur menghilang dan membuat percaya diri.

Tiga brand produk ini saya rasa cukup kok kalau mau perawatan rutin asalkan dipakai dengan teratur dan disiplin. Tidak lupa untuk selalu menggunakan sunblock di siang hari untuk menjaga kulit dari paparan sinar UV A dan UV B.